Ujian Proposal Tesis : 31 Agustus 2018

Tata Tertib Ujian Proposal Tesis

  1. Peserta WAJIB hadir 15 menit sebelum ujian berlangsung
  2. Peserta membuat presentasi dalam Microsoft PowerPoint yang nantinya disajikan mahasiswa dalam Ujian Proposal Tesis maksimal 10 menit yang berisi: a). latar belakang masalah, b). identifikasi, pembatasan, dan perumusan masalah, c). tujuan dan manfaat penelitian, d). penelitian terdahulu yang relevan, termasuk kajian pustaka, perdebatan akademik serta teori dan temuan penelitian terkait, e). metodologi yang digunakan dalam penelitian secara detil, f). daftar pustaka.
  3. Peserta mengenakan pakaian rapi (Pria menggunakan PSL dan berpeci, Perempuan berbusana muslimah dengan atas putih bawah gelap).
Nama/ NIM Umi Latifah/ 1617631014
Pelaksanaan Jum’at, 31 Agustus 2018, Pukul 08.00 s.d 09.00
Tempat Ruang PPs 01 Pascasarjana IAIN Purwokerto
Judul Proposal Tesis Pengembangan Metode Hypnoteaching pada Pembelajaran Tematik di Madrasah Ibtidaiyah Diponegoro 1 Purwokerto Lor Kabupaten Banyumas
Penasehat Akademik Heru Kurniawan, S.Ag., M.A.
Penguji Dr. H. Abdul Basit, M.Ag.
Dr. Hj. Tutuk Ningsih, M.Pd.
Dr. Maria Ulpah, M.Si.
Nama/ NIM Irna Novia Damayanti/ 1617631002
Pelaksanaan Jum’at, 31 Agustus 2018, Pukul 09.05 s.d 10.05
Tempat Ruang PPs 01 Pascasarjana IAIN Purwokerto
Judul Proposal Tesis Nilai Pendidikan Karakter dalam Cerita Anak Karya Heru Kurniawan dan Relevansinya dalam Pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk Sekolah Dasar (Kajian Hermentika Paul Ricoeur)
Penasehat Akademik Dr. Hj. Tutuk Ningsih, M.Pd.
Penguji Prof. Dr. H. Sunhaji, M.Ag.
Dr. Maria Ulpah, M.Si.
Dr. Hartono, M.Si.
Nama/ NIM Puput Purwitasari/ 1717631005
Pelaksanaan Jum’at, 31 Agustus 2018, Pukul 10.10 s.d 11.10
Tempat Ruang PPs 01 Pascasarjana IAIN Purwokerto
Judul Proposal Tesis Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Number Head Together dan Tipe Think Pair Share terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas III pada Mata Pelajaran IPS di MI Istiqomah Sambas Purbalingga
Penasehat Akademik Dr. Hartono, M.Si.
Penguji Prof. Dr. H. Sunhaji, M.Ag.
Dr. Hj. Tutuk Ningsih, M.Pd.
Dr. Fauzi, M.Ag.
Nama/ NIM Ucok Agus Saputra/ 1522606051
Pelaksanaan Jum’at, 31 Agustus 2018, Pukul 13.00 s.d 14.00
Tempat Ruang PPs 01 Pascasarjana IAIN Purwokerto
Judul Proposal Tesis Implementasi Pendidikan Karakter dalam Pendidikan Agama Islam di SMK Negeri 2 Banyumas
Penasehat Akademik Dr. Sumiarti, M.Ag.
Penguji Prof. Dr. H. Sunhaji, M.Ag.
Dr. Hj. Tutuk Ningsih, M.Pd.
Dr. Fauzi, M.Ag.
Nama/ NIM Mukhamad Wakhiddin/ 1617641008
Pelaksanaan Jum’at, 31 Agustus 2018, Pukul 13.00 s.d 14.00
Tempat Ruang Sidang Pascasarjana IAIN Purwokerto
Judul Proposal Tesis Strategi Komunikasi Politik Partai Persatuan Pembangunan dalam Mendiseminasi Nilai-Nilai Islam di Kabupaten Banjarnegara
Penasehat Akademik Dr. Musta’in, M.Si.
Penguji Dr. H. Abdul Basit, M.Ag.
Dr. H. Akhmad Faozan, Lc., M.Ag.
Dr. Nawawi, M.Hum.